Pemrograman Dasar (FLOWCHAR)

Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan sangat jelas!
1. Buatlah flowchart untuk menentukan:
    a. Luas Lingkaran

    b. Volume Balok

    c. Luas dan Keliling persegi panjang


2. Diketahui dua buah gelas dimana gelas A berisi fanta dan gelas B berisi sprit bagaimana cara menukar isi kedua gelas tersebut, buatlah dengan menggunakan algoritma dengan bahasa masing-masing.

  1. siapkan satu gelas kosong yang menjadi gelas C
  2. pindahkan fanta dari gelas A kegelas C
  3. pindahkan sprit dari gelas B ke gelas A
  4. pindahkan fanta dari gelas C ke gelas B






Komentar

Postingan populer dari blog ini

Sejarah Animasi dan Tokoh-Tokoh Animator Paling Berpengaruh di Dunia

Pengertian, Jenis, Struktur dan Contoh Personal Latter

Pengertian, Jenis dan Contoh Animasi